Download Master Printer Epson L120
Download Master Printer Epson L120

Download Master Printer Epson L120 dengan Cepat

Cara Download Master Printer Epson L120 Dan Instalasinya

Download master printer Epson L120 dilakukan ketika printer Epson l120 baru dibeli biasanya tidak bisa langsung digunakan pada komputer.

Sebelum dapat menggunakan printer harus melakukan download master printer Epson l120 terlebih

dahulu. Setiap master printer berbeda-beda tergantung jenis atau tipe printer yang digunakan.

Pastikan sebelum melakukan download dan memasang master printer, jenis atau tipe printer sudah

sesuai dengan master printer tersebut.

Cara Mendownload Master Printer Epson L120

Untuk mendownload master printer dari merek Epson tipe l120 bisa dilakukan melalui website resmi

Epson. Simak berikut ringkasan cara melakukan unduhan pada masket printer l120 :

  1. Tulis Pada Pencarian Google Kata Kunci Sesuai Tipe Epson

Untuk memudahkan pencarian pada master Epson l120 maka disarankan untuk menulis kata kunci

master Epson l120 pada pencarian Google. Dengan begitu Google akan mencari secara otomatis

website resmi Epson yang yang kemudian bisa Anda download file master Epson l120 pada situs tersebut.

Pastikan untuk mengakses situs resmi dari Epson untuk download master printer Epson l120 agar terjamin keamanannya dan tidak mudah

terkena virus. Berhati-hatilah ketika melakukan download pada situs yang tidak resmi karena

kemungkinan akan menjadi virus dan merusak komputer Anda.

Situs resmi dari Epson untuk Indonesia adalah epson.co id selain dari situs tersebut sebaiknya

jangan coba lakukan unduhan file apapun. Karena dikhawatirkan ada banyak pihak tidak bertanggung

jawab yang yang memberikan file master palsu dan malah berisi virus.

  1. Pilih File Master Sesuai Sistem Komputer

Disarankan Ketika Anda mengakses situs master Epson ini menggunakan komputer yang akan

disambungkan dengan printer tersebut. Karena situs akan mendeteksi secara otomatis perangkat apa

yang akan mengunduh file master.

Misalnya ketika menggunakan komputer Windows 10 64-bit, maka akan langsung terdeteksi pada

situs dan menyarankan untuk mengunduh master printer untuk Windows 10 64-bit sesuai dengan

sistem pada komputer.

Namun jika ingin menggunakan komputer lain masih bisa melakukan download master printer Epson l120 dengan syarat harus memilih secara manual sistem operasi yang akan diinstal kan printer dan pilihan bitnya. Jika tidak

mengunduh master yang sesuai dengan sistem pada komputer maka file master tidak akan

terpasang pada komputer tersebut.

  1. Download File Master Printer Epson L120

Pada menu download akan terdapat pilihan driver untuk printer dan untuk scanner, pastikan tipe

printer sudah sesuai dengan printer yang dimiliki. Sebaiknya lakukan download pada kedua file

master tersebut yaitu printer dan scanner untuk mendapatkan semua fitur dari printer yang Anda

punya.

Untuk file master printer pastinya akan menyambungkan printer yang Anda miliki kepada komputer.

Sedangkan untuk master scanner menyambungkan fitur scan dari printer kepada komputer. Dengan

menginstal kan kedua file master tersebut maka semua fitur yang ada pada printer bisa digunakan

oleh komputer Anda.

Klik tombol download pada driver yang tersedia jika muncul kotak dialog tentang peraturan, setujui

semua peraturan yang diberikan oleh Epson. Kemudian klik ok tunggu beberapa saat, maka file

master akan terunduh.

Cara Instalasi File Master Epson L120

Setelah download master printer Epson l120 berhasil dilakukan maka langkah selanjutnya adalah

proses instalasi pada komputer. Untuk mengetahui cara menginstal master Epson l120 simak

penjelasannya berikut ini.

  1. Double Klik Pada File Master Epson L120

Langkah pertama yang harus dilakukan ketika melakukan proses instalasi file master Epson l120

adalah double klik file untuk melakukan instalasi dengan persetujuan administrator. Atau cara lainnya

adalah dengan klik kanan pada file master kemudian open as administrator.

Jika muncul dialog meminta persetujuan untuk melanjutkan instalasi pilih yes, setelah itu komputer

akan memulai proses instalasi file master Epson l120 dengan mengekstrak terlebih dahulu file

tersebut. Tunggu proses ekstraksi sampai muncul dialog prosedur instalasi yang selanjutnya.

  1. Ikuti Prosedur Instalasi File Master Epson L120

Ketika proses instalasi dimulai akan muncul dialog persetujuan instalasi atau lanjutkan, ikuti saja

semua prosedur yang diberikan oleh instalasi file master tersebut. Klik semua tombol next dan beri

tanda centang pada semua peraturan instalasi.

  1. Sambungkan Kabel Printer Ke Komputer Anda

Setelah mengikuti semua prosedur instalasi dari file master akan muncul perintah untuk

menyambungkan kabel printer kepada komputer melalui USB. Sambungkan kabel printer kepada

komputer dan pastikan printer Anda dalam kondisi hidup.

Setelah kabel USB tersambung maka proses instalasi akan berlanjut secara otomatis sampai printer

sudah bisa digunakan. Untuk mendapatkan hasil yang optimal disarankan untuk melakukan restart

pada komputer Anda.

Download master printer Epson l120 hanya dari situs resmi Epson untuk mendapatkan jaminan file

master yang original dan terhindar dari virus. Jangan lupa untuk memilih jenis file master sesuai

dengan tipe printer dan sistem komputer Anda.

Kunjungi juga

Adobe Lightroom Mod

Adobe Lightroom Mod Apk Link Unduh Aman Paling Update

Adobe Lightroom Mod Apk dan link unduhan yang aman paling update. Ketika memasuki alur kerja …