Gadget Terbaru Xiaomi
Ilustrasi Gadget Terbaru Xiaomi

Gadget Terbaru Xiaomi, Tidak Lama Lagi Akan Meluncur

Gadget Persaingan di dunia smartphone tampaknya akan terus terjadi. Hal ini dapat kita lihat dari persaingan yang kian ketat terjadi antara satu vendor ponsel dengan vendor lainnya. Nyaris seluruh vendor smarthphone mengikuti persaingan ketat ini. Semua terlihat ingin menampilkan eksistensinya di dunia ponsel. Luar biasa. Tak terkecuali Xiaomi. Siapa yang tidak kenal dengan vendor HP keren yang terkenal berani memberikan produk mereka dengan harga murah. Namun tetap berkualitas. Baru-baru ini, Xiaomi telah merilis gadget terbaru mereka.

Hal ini tentu menjadi sebuah kabar yang sangat menyenangkan bagi para pecinta brand Xiaomi. Jika ponsel keluaran mereka lima tahun belakangan saja masih bertahan hingga saat ini, padahal spessikasinya tentu masih rendah. Tentu Anda dapat membayangkan, berapa lama ponsel yang spesifikasinya tinggi akan bertahan. Mungkin bisa bertahan dalam kurun waktu sepuluh tahun. Tapi kembali lagi, tergantung dengan pemakaian Anda.

Gadget Terbaru Xiaomi

Mi 11 Ultra

Tidak lama lagi, brand terkenal ini akan meluncurkan gadget terbaru mereka, yakni Mi 11 Ultra. Dilansir dari berbagai sumber, bahwa terdapat dua indikasi model peluncuran Mi 11 Ultra, yang telah diajukan sejak bulan lalu, tanggal 22 Februari 2021.

Dan berdasarkan berbagai rumor, nantinya, gadget terbaru Xiaomi ini akan mempunyai layar sebesar 6,81 in dengan resousi luar biasa, yakni refresh rate 120 Hz dan juga WQHD Plus. Hal ini tentu akan memanjakan seluruh penggunanya.

Untuk jumlah kamera, Anda akan menemukan adanya tiga kamera di bagian belakang dengan resolusi yang berbeda-beda. Sementara di bagian bawah kameranya akan diberikan tulisan 120x yang tampaknya akan mengacu kepada kemampuan zoom-nya. Yang taka kerennya adalah, gadget terbaru Xiaomi ini juga dikabarkan akan mempunyai sertifikasi anti debu dan air loh. Baterainya juga terbilang cukup besar, yakni 5.000 mAh. Dan telah mengikuti system pengisian daya yang canggih, yakni fast charging sebesar 67 Watt. Selain itu, masih ada banyak kelebihan lainnya dari ponsel keren keluaran Xiaomi ini. Peluncurannya hanya tinggal menghitung hari loh.

Mi 11 Pro

Kini, berita perilisan produk gadget terbaru milik Xiaomi, yakni Mi 11 Pro sudah cukup tersebar luas di pasaran. Dan berbagai desainnya juga sudah mulai terungkap ke ranah public. Produk gadget terbaru milik Cina ini tentu dapat bersaing dengan prima dengan vendor ponsel lainnya.

Apalagi, di bagian kamera belakangnya, Anda akan menemukan tulisan angka berupa 120x. Hal ini tampaknya mengacu kepada kemampuan gadget tersebut dalam melakukan zoom.

Berita menarik lainnya adalah, ponsel pintar ini bahkan diklaim sebagai ponsel yang mempunyai kemampuan mengisi baterai terbaik. Paling tidak hingga saat ini. Sesuai dengan namanya, pro. Mi 11 Pro membekali layar produk mereka sebesar 6,81 inci, dengan model layar Amoled, dan beresolusi 1440p. Tidak hanya itu saja, produk luar biasa ini juga telah menerapkan system refresh rate 120Hz. Dan telah memanfaatkan chipset Snapdragon 888. Untuk bagian kameranya sendiri, tentu tidak usah diragukan. Karena Xiaomi pasti memberikan pengalaman luar bisa bagi siapapun yang menggunakan produk mereka.

Jadi, waktu peluncuran kedua gadget terbaru milik Xiaomi tidak akan lama lagi. Maka, jika Anda berminat, sudah bisa nabung mulai dari sekarang. Hal ini karena melihat spesifikasinya yang cukup tinggi, tentu harga yang ditetapkan juga tidak main-main. Sesuailah dengan kualitas yang nanti akan Anda peroleh.

Kunjungi juga

Bisnis Online Anda dari Nol

Bangun Bisnis Online Anda dari Nol dengan Google My Bussines

Pahami Dulu Mindset yang Tepat Memulai bisnis online dari nol memang gak gampang, tapi bukan …